Labels

Pengikut

Diberdayakan oleh Blogger.

Sabtu, 30 Juni 2012

Info Lowongan Pekerjaan Bulan Juni 2012


Sebagai bentuk kepedulian Pemuda Pakarti pada Pemuda maka diadakan informasi lowongan pekerjaan dan penyaluran Tenaga Kerja dengan pihak yang terkait.
A. Info Lowongan Pekerjaan klik Disini Bulan Juni 2012 Atau Klik Disini
  1. Dibutuhkan beberapa orang SECURITY untuk ditempatkan di Rumah sakit Pemerintah Nasional di Jakarta , syarat : ijazah SMA, tinggi 165, berbadan sehat diutamakan berperawakan tinggi besar. secepatnya
  2. Beberapa lulusan SMK/STM untuk ditempatkan sebagai tenaga teknik di pabrik baru daerah Bekasi. syarat ijazah SMK nilai IPA 7 diutamakan berpengalaman bagi yang belum juga bisa mendaftarkan segera mungkin
Tempat Pendaftaran ::
dengan Suprianto (Buluk Apa Adanya) dan Nanang Saputro (Clekros Cuyz) /Bengelz 



Sabtu, 09 Juni 2012

Jadwal Pertandingan UEFA EURO 2012


Jadwal Pertandingan UEFA EURO 2012
GRUP UEFA Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
Piala Uefa Euro telah dibuka dengan meriah , semua orang pencita bola menantikan pertandingan dari grup yang mereka idolakan, sehingga rela berjam-jam didepan TV untuk pertandingan piala Euro tersebut, sehingga memerlukan informasi mengenai Jadwal Pertandingan Bola Euro 2012 tersebut. dibawah ini saya lampirkan jadwal pertandingan sepak bola Piala Euro 2012
Pemuda Pakarti, YGNI, YGNI Banyumas, SPORT, Guru Ngaji,Guru Olahraga,
GRUP A UEFA Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Polandia
  • Yunani
  • Rusia
  • Rep. Ceko
GRUP B UEFA Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Belanda
  • Jerman
  • Denmark
  • Portugal
GRUP C UEFA Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Spanyol
  • Irlandia
  • Italia
  • Kroasia
GRUP D UEFA Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Perancis
  • Inggris
  • Ukraina
  • Swedia
Jadwal Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 Lengkap dan Komplit :
Jadwal Pertandingan GRUP A Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Polandia vs Yunani: 8 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Warsawa, Polandia
  • Rusia vs Rep Ceko: 9 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Wroclaw, Polandia
  • Yunani vs Rep Ceko: 12 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Wroclaw, Polandia
  • Polandia vs Rusia: 13 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Warsawa, Polandia
  • Yunani vs Rusia: 16 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Warsawa, Polandia
  • Rep. Ceko vs Polandia: 17 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Wroclaw, Polandia
Jadwal Pertandingan GRUP B Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Belanda vs Denmark: 9 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Kharkiv, Ukraina
  • Jerman vs Portugal: 10 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Lviv, Ukraina
  • Denmark vs Portugal: 13 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Lviv, Ukraina
  • Belanda vs Jerman: 14 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Kharkiv, Ukraina
  • Portugal vs Belanda: 17 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Kharkiv, Ukraina
  • Denmark vs Jerman: 18 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Lviv, Ukraina
Jadwal Pertandingan GRUP C Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Spanyol vs Italia: 10 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Gdansk, Polandia
  • Irlandia vs Kroasia: 11 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Poznan, Polandia
  • Italia vs Kroasia: 14 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Poznan, Polandia
  • Spanyol vs Irlandia: 15 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Gdansk, Polandia
  • Kroasia vs Spanyol: 18 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Gdansk, Polandia
  • Italia vs Irlandia: 19 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Poznan, Polandia
Jadwal Pertandingan GRUP D Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Perancis vs Inggris: 11 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Donetsk, Ukraina
  • Ukraina vs Swedia: 12 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Kiev, Ukraina
  • Swedia vs Inggris: 15 Juni pkl 23.00 WIB, Stadion Kiev, Ukraina
  • Ukraina vs Perancis: 16 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Donetsk, Ukraina
  • Swedia vs Perancis: 19 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Kiev, Ukraina
  • Inggris vs Ukraina: 20 Juni pkl 01.45 WIB, Stadion Donetsk, Ukraina
Jadwal Pertandingan PEREMPAT FINAL Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Juara A vs Runner Up B: 21 Juni pkl 01:45 WIB, Stadion Warsawa, Polandia
  • Juara B vs Runner Up A: 22 Juni pkl 01:45 WIB, Stadion Gdansk, Polandia
  • Juara C vs Runner Up D: 23 Juni pkl 01:45 WIB, Stadion Donetsk, Ukraina
  • Juara D vs Runner Up C: 24 Juni pkl 01:45 WIB, Stadion Kiev, Ukraina
Jadwal Pertandingan SEMI FINAL Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Juara Perempat Final 1 vs Juara Perempat Final 2: 27 Juni pkl 01:45 WIB, Stadion Donetsk Ukraina
  • Juara Perempat Final 3 vs Juara Perempat Final 4: 28 Juni pkl 01:45 WIB, Stadion Warsawa Polandia
Jadwal Pertandingan FINAL Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  • Juara Semi Final 1 vs Juara Semi Final 2: 01 Juli pkl 01:45 WIB, Stadion Kiev, Ukraina
8 STADION Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012
  1. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Warsawa, Polandia
  2. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Gdansk, Polandia
  3. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Poznan, Polandia
  4. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Wroclaw, Polandia
  5. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Donetsk, Ukraina
  6. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Kharkiv, Ukraina
  7. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Lviv, Ukraina
  8. Stadion Piala Euro 2012 - Piala Eropa 2012 : Kiev, Ukraina

Rabu, 30 Mei 2012

Pidato Presiden : 5 Langkah Gerakan Penghematan Energi Nasional tahun 2012


Pidato Presiden : 5 Langkah Gerakan Penghematan Energi Nasional tahun 2012
Pidato Presiden mengenai Gerakan Penghematan Energi Nasional beberapa kali ditunda akhirnya malam ini (selasa, 29 Mei 2012) jadi dilaksanakan. pidato presiden kali bertema ” Gerakan Penghematan Energi Nasional tahun 2012″
Dari Pidato Presiden Susil Bambang Yudoyono menyampaikan 5 langkah penting mengenai penghematan energi nasional.
Dari Pidato Presiden dititikberatkan akan mengambil langkah-langkah penting yaitu
  • Mencegah Devisit Anggaran
  • Melakukan Penghematan BBM
Langkah-langkah Gerakan Penghematan Energi Nasional tahun 2012 tersebut yaitu
  1.  Pengendalian distribusi di SPBU
  2. Pelarangan Kendaraan Pemerintah memakai BBM bersubsidi
  3. Pelarangan BBM Bersubsidi untuk perkebunan , pertambangan dan industri
  4. Konversi BBM ke BBG khususnya transportasi
  5. Penghematan Listrik dan Air serta penerangan di jalan-jalan
Kebijakan lainnya adalah untuk meningkatkan pipa gas dan pencairan LNG di nusantara serta membangun perusahan eksploasi Gas Bumi dan mengembangkan energi lainnya (energi air, cahaya, biogas dll) sebagai pengganti pemakaian BBM.
Dari pidato Presiden bolak-balik hanya mengeluh mengenai subsidi kepada rakyat tapi subsidi ke pemilik Bank yang di rekap masih berjalan tidak dipersoalkan, padahal mereka menghabiskan trilyunan rupiah per tahunnya, harusnya hal ini merupakan langkah pertama untuk mengurangi Devisit Anggaran. Anggaran tersebut bisa digunakan untuk pendidikan pemudakesehatan masyarakatKesejahteraan Masyarakat, bantuan modal UKM atau usaha mikro rakyat,  dll
 Jangan Rakyat yang hanya menjadi alasan atas beban subsidi, tugas pemerintah adalah mengurus rakyat kecil bukan mengeluh atas beban subsidi pada yang ada.